5 Lagu dangdut paling populer di indonesia 5 Lagu dangdut paling populer di indonesia Widget by seribu|kumpulan informasi unik

5 Lagu dangdut paling populer di indonesia

Lagu dangdut populer,musik dangdut di indonesia kini lagi populer,aliran musik yang dulu dipopulerkan oleh rhoma irama sebagai raja dangdut dan elvi sukeisih sebagai ratu dangdut ini sekarang memiliki banyak peminat,ini dibuktikan dengan banyaknya ajang pencarian bakat di bidang musik khususnya lagu dangdut,tidak mengherankan jika musik dangdut yang dulunya dianggap sebagai musik kampungan kini menjadi salah satu genre musik paling populer di indonesia selain lagu pop.

pantas jika lagu dangdut banyak diminati oleh banyak orang,karena pesan yang ada didalam musik tersebut
memang sangat luas,bukan hanya sekedar cerita percintaan,tetapi masalah kehidupan sehari-haripun banyak yang dituangkan dalam lagu dangdut.

nah kali ini seribuji akan memberikan beberapa lagu dangdut yang paling populer di indonesia versi seribuji cekidotttt:

1. sedang sedang saja
dangdut, lagu dangdut, lagu paling populer, lagu populer



lagu yang dipopulerkan oleh vetty vera ini sangat diminati di  tahun 90-an,lagu yang menceritakan tentang kisah cinta,yang mengharapkan pasangan yang tidak hanya melihat fisik dari pasangannya saja.

2.sepiring berdua

lagu yang bercerita tentang kisah sepasang kekasih yang selalu hidup bersama meski hidup sederhana,lagu ini sangat menginspirasi pasangan kekasih,agar saling mencintai dengan ikhlas tanpa memandang kaya atau tidaknya pasangan.

3.jatuh bangun

dangdut, lagu dangdut, lagu paling populer, lagu populer
lagu yang dipopulerkan oleh evitamala ini menceritakan tentang perjuangan seseorang dalam mengejar orang yang dia cintai,seberapa besar halangan yang ada,tetap di lewati demi mendapatkan kekasih idaman.

4.lagu bunda

dangdut, lagu dangdut, lagu paling populer, lagu populer
lagu yang paling menyentuh hati ini dipopulerkan oleh eri susan,lagu ini menceritakan tentang kasih ibu yang sangat luar biasa kepada anaknya,serta ungkapan rasa terima kasih anak ke ibunya.lagu ini terbukti bisa membuat pendengarnya meneteskan air mata.

nah itu tadi lagu dangdut populer versi seribuji,semoga bermanfaat bagi semua.

Ditulis Oleh : ~ seribu | kumpulan informasi unik

Nama Blog Anda Anda sedang membaca artikel tentang 5 Lagu dangdut paling populer di indonesia. Anda diperbolehkan mengcopy paste atau menyebar-luaskan artikel ini, namun jangan lupa untuk meletakkan link dibawah ini sebagai sumbernya. Atas perhatian nya ©Seribu | Kumpulan informasi unik ucapkan Terima Kasih, semoga artikel 5 Lagu dangdut paling populer di indonesia ini bermamfaat:

:: Get this widget ! ::

Comments
0 Comments